Sumatera Barat Berduka Diguncang Gempa 7,8 SR

Sore hari kemarin (30/09) saya sempat bercanda dengan salah satu rekan saya dikantor karena sempat terdengan suara kkreeteekk...kreeteekkk....dia bertanya kapada "suara apa sih tuh ndra..??" dengan bercanda saya menjawa "...gempa kali...". Lalu teman saya bilang"...becanda lo...." saya tertawa karena di keliatas seperti orang parno...begitu saya dalam penjalan pulang pk 17.45 menuju rumah sambil mendengarkan radio, diberitakan bahwa Bukit Tinggi di Sumatera Barat di guncang gempa 7,8 SR yang hampir serupa dengan gempa yang melanda Yogyakarta beberapa tahun lalu. Hati saya sempat terperanjat dan merinding mendengarkan berita nya karena saya td sempat bercanda mengenai hal itu dengan rekan saya di kantor tadi.

Akhirnya saya menelpon teman saya untuk memberitahukan kejadian tersebut, dan teman saya itu pun masih belum percaya bahwa apa yang saya katakan memang terjadi.

Gempa yang terjadi di Sumbar kemaren saya dengar di berita baik TV maupun Radio sudah mencapai 200an korban jiwa itupun belum termasuk yang belum ditemukan dan masih tertimbun puing-puing rumah dan gedung. Bahkan ada sejumlah 60 orang anak yang sedang mengikuti bimbingan belajar disalah satu tempat bimbel yang masih terperangkap banguna ruko 2 lantau tersebut. Ada lagi semuah Hotel dengan 4 lantai 2 lantai dibawahnya telah rata dengan tanah, dan belum bisa dipastikan berapa korban jiwa. Diperkirakan korban jiwa baik lupa maupun tewas mencapai 1000 orang, kalo sampe ini terjadi ini merupakan bencana alam yang terbesar kedua selama 6 tahun ini setelah bencana tsunami di Aceh.

Ga kebayang kalo hal ini terjadi pada saat SUBUH dimana orang2 belum terbangun dari tidurnya seperti yang terjadi di SITUGINTUNG. apa jadinya....?? Mari kita bersama-sama mendoakan dan membantu sodara2 kita yang mengalami musibah....GBU all

Tidak ada komentar:

Posting Komentar